4 Musisi Jazz Terpopuler di Indonesia

4 Musisi Jazz Terpopuler di Indonesia

CLOUTPEDIA – Jazz menjadi salah satu genre lagu digemari oleh banyak orang. Alunan musik yang menenangkan sekaligus memberikan nuansa musik berkelas benar-benar sangat nyaman sekali untuk dinikmati.

Tidak hanya itu saja, musik Jazz juga menjadi alunan musik yang tak bisa lepas dari awal terbentuknya oleh para musisi ternama yang legendaris. Jazz tidaka akan muncul tanpa adanya karya dari Duke Ellington, dikenal sebagai komposer terbesar dalam dunia Jazz.

Kemudian juga jasa dari Louis Armstrong, Billie Holiday, Nat King Cole,  juga Miles Davis tidak akan ada musik Jazz yang bisa kita nikmati di masa ini. Di Indonesia sendiri ada sejumlah penyanyi atau musisi Jazz yang begitu populer sekali. Untuk bisa mengetahuinya silahkan kamu simak pembahasan musisi Jazz terpopuler di Indonesia.

 

Musisi Jazz Terpopuler di Indonesia

Para musisi juga penyanyi jazz tersebut, memiliki warna jazz begitu lekat. Setiap lagu yang mereka bawakan mampu membuat setiap pendengarnya hanyut ke dalam lagu tersebut, juga bisa menikmati lagunya dengan baik. Jika kamu merasa penasaran, silahkan simak pembahasan ini sampai selesai.

  1. Tompi

Siapa sih yang tidak kenal dengan sosok Tompi, merupakan seorang dokter juga penyanyi jazz yang terkenal sekali di Indonesia. Dirinya dikenal berkat warna vokal yang bercorak musik tradisional dari Aceh juga mampu melantunkan ayat suci alquran dengan merdu.

Tompi mulai menunjukkan kemampuan menyanyinya yakni saat tahun 2004, yakni saat perilisan album Bali Lounge. Meski dalam dunia menyanyi Tompi hanya menganggap sebagai pekerjaan sampingan, tapi banyak musisi Jazz lainnya agar dirinya terus menghasilkan karya terbaiknya di musik Jazz.

Pasalnya setiap karya atau lagunya benar-benar nyaman sekali untuk didengar dan penyampaian makna di dalamnya benar-benar terasa. Tidak heran jika banyak orang mengharapkan dirinya terus berkarya.

 

  1. Tulus

Tulus sejak dua tahun kebelakang sampai hari ini semakin sukses di dunia musik. Terbukti di tahun 2023 ini, tulus menggelar konser di berbagai kota besar Indonesia. Tidak hanya menjadi penyanyi, dirinya juga menulis dan membuat lagunya sendiri.

Beberapa lagunya merupakan gambaran dari masa lalunya, ia menjadikan luka-luka di masa lalu menjadi sebuah lagu. Saat ini dirinya sangat digandrungi oleh banyak sekali orang terutama kalangan anak muda.

Dirinya memilih genre jazz untuk menyanyikan lagunya, dan itu sesuai sekali dengan warna suara yang dimiliki oleh Tulus. Hal tersebut juga terbukti dengan dirinya yang ikut berpartisipasi dalam Bali Live Jazz, Java Jazz, hingga Sounds of Indonesia di Jerman.

 

  1. Payung Teduh

Selanjutnya adalah payung teduh, band yang berdiri sejak tahun 2007 ini mampu menyuguhkan perpaduan unik dalam dunia musik. Mereka mengkombinasikan antara keroncong, folk, hingga musik Jazz.

Lagu-lagunya yang sarat akan makna, juga nyaman didengar membuat banyak orang menyukainya. Dan tidak hanya terkenal di Indonesia, band ini terkenal di negeri Malaysia.

 

  1. Raisa

Penyanyi cantik satu ini sangat populer sekali di Indonesia, bukan hanya karena parasnya begitu menawan. Suara emas Raisa menjadi salah satu daya tarik paling kuat. Tidak hanya aktif menyanyikan lagu pop,  tapi lagu jazz juga menjadi genrenya.

Dirinya memulai debut pada tahun 2010 dengan lagunya “Serba Salah”. Raisa semakin terkenal di tahun berikutnya dengan albumnya bertajuk ‘Raisa’. Meski tidak terlalu aktif, karena menjadi ibu rumah tangga Raisa tetap menjadi penyanyi jazz paling banyak digemari oleh masyarakat Indonesia.

Itulah empat musisi Jazz terpopuler di Indonesia, bahkan melegenda di dunia musik. (redaksi: agen slot terpercaya)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *